Jaksa Agung ST Burhanuddin Lantik 37 Pejabat Baru di Lingkungan Kejaksaan Agung

Jakarta, b-Oneindonesia –  Jaksa Agung, ST Burhanuddin memberhentikan serta mengangkat 37 pejabat tinggi di lingkungan Kejaksaan, sebanyak 37 pejabat dari seluruh Indonesia itu diberhentikan dari jabatan lama dan diangkat mengisi jabatan baru.

Salah satu pejabat baru yang diangkat, yaitu Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh tertuang dalam putusan Jaksa Agung Nomor Surat 83 Tahun 2020.

“Benar dilakukan pengangkatan Kajati Aceh oleh Jaksa Agung,” ujar Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung, Hari Setiyono di Jakarta, Senin (4/5/2020).

Berikut 37 pejabat baru tersebut:

1. M Roskanedi, Dirktur Pengamanan Pembangunan Strategis pada Jaksa Agung Muda Bidang lntelijen Kejagung di Jakarta menjadi Sekretaris Jaksa Agung Muda lntlijen Kejagung di Jakarta kelas jabatan I5.

2. Idianto, Kepala Kejaksaan Tinggi Bah di Denpasar menjadi Direktur Pengamanan Pembangunan Strategis pada Jaksa Agung Muda Bidang lntelijen Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

3. Erbagtyo Rohan, Direktur Ekonomi dan Keuangan pada Jaksa Agung Muda Bidang lntelijen Kejagung di Jakarta menjadi Kepala Kejaksaan Tinggi Bali di Denpasar Kelas jabatan 15.

4. Ely Shahputra, Direktur Tindak Pidana terhadap Keamanan Negara Ketertiban Umum dan Tindak Pidan Umum Lainnya Pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta menjadi Direktur Ekonomi dan Keuangan pada Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

5. Didik Istiyanta, Kepala Biro Perlengkapan pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Kejagung di Jakarta menjadi Direktur Tindak Pidana Ketertiban Umum dan Tindak Pidana Umum Lainnya pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

6. Ade Tajudin Sutiawarman, Kepala Biro Umum pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Kejagung di Jakarta menjadi Kepala Biro Perlengkapan pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

7. Heri Jerman, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat di Padang menjadi Kepala Biro Umum pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

8. Yusron, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung di Jakarta menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat di Padang kelas jabatan 14.

9. Patris Yusrian Jaya, Asisten Bidang lntelijen pada Kejaksaan Tinggi Jawa Barat di Bandung menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung di Jakarta kelas jabatan 14.

10. Chaerul Amir, Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur di Samarinda menjadi Inspektur IV pada Jaksa Agung Muda Bidang Pengawasan Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

11. Deden Riki Hayatul Firman, Direktur Tata Usaha Negara pada Jaksa Agung Muda Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Kejagung di Jakarta menjadi Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur di Samarinda kelas jabatan 15.

12. Andi Herman, Kepala Kejaksaan Tinggi Maluku Utara di Sofifi menjadi Direktur Tata Usaha Negara Negara Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

13. Erryl Prima Putera Agoes, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah di Semarang menjadi Kepala Kejaksaan Tinggi Maluku Utara di Sofifi kelas jabatan 15.

14. Albina Dita Prawitaningsih, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara di Manado menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah di Semarang kelas jabatan 14.

15. Raimel Jesaja, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara di Manado kelas jabatan 14.

16. Akmal Abbas, Asisten Bidang Pembinaan pada Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara di Medan menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta kelas jabatan 14.

17. Masyhudi, Kepala Kejaksaan Tinggi Yogyakarta di Yogyakarta menjadi lnspektur V pada Jaksa Agung Muda Bidang Pengawasan Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

18. Sumardi, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara di Medan menjadi Kepala Kejaksaan Tinggi Yogyakarta di Yogyakarta kelas jabatan 15.

19. Jacob Hendrik Patiipeilohy, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Banten di Serang menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara di Medan kelas jabatan 14.

20. Ricardo Sitinjak, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi kelas jabatan 14.

21. Edyward Kaban, Asisten Bidang Tindak Pidana Umum pada Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara di Medan menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Keiagung di Jakarta.

22. Irdam, Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh di Banda Aceh menjadi Direktur Tindak Pidana pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta.

23. Muhammad Yusuf, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh di Banda Aceh menjadi Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh di Banda Aceh kelas jabatan 15.

24. Hermanto, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung di Jakarta menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh di Banda Aceh Kelas jabatan 14.

25. Hendro Dewanto, Asisten Bidang Pengawasan pada Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta di Jakarta menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung di Jakarta Kelas jabatan 14.

26. Pathor Rahman, Kepala Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur di Kupang menjadi Direktur Perdata pada Jaksa Agung Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

27. Yulianto, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Baral di Mamuju menjadi Kepala Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur di Kupang kelas jabatan 15.

28. Agustin, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung di Jakarta menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Barat di Mamuju kelas jabatan 14.

29. Rudi Margono, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen Kejagung di Jakarta menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung di Jakarta kelas jabatan 14.

30. Bambang Gunawan, Asisten Bidang lntelijen pada Kejaksaan Tinggi Jawa Timur di Surabaya menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen Kejagung di Jakarta kelas jabatan 14.

31. Andi Muhammad Taufik, Kepala Biro Perencanaan pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Kejagung di Jakarta menjadi Kepala Kejaksaan Bengkulu di Bengkulu kelas jabatan 15.

32. Reda Manthovani, Asisten Umum Jaksa Agung Republik Indonesia di Jakarta menjadi Kepala Biro Perencanaan pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Kejagung di Jakarta kelas jabatan 15.

33. Kuntadi, Asisten Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara pada Kejaksaan Tinggi Jawa Timur di Surabaya menjadi Asisten Umum Jaksa Agung Republik Indonesia di Jakarta kelas jabatan 14.

34. Iman Wijaya, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur di Kupang menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau di Tanjung Pinang kelas jabatan 14.

35. Freddy Runtu, Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung di Jakarta menjadi Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur di Kupang kelas jabatan 14.

36. Hutama Wisnu, Asisten Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara pada Kejaksaan Tinggi Jawa Barat di Bandung menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Republik Indonesia di Jakarta klas jabatan 14.

37. Ponco Hartanto,Asisten Bidang Intelijen pada Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah di Semarang menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen Kejagung di Jakarta kelas jabatan 14.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *